Rabu, 13 Agustus 2014




                    




 1. budaya blitar
Blitar adalah kota kecil di Jawa Timur , di kota ini terdapat beberapa hal menarik seperti candi  penataran makam ir Soekarno, perpustakaan Bung Karno ,Water Park Sumber Udel, Kebon Rojo, PIPP, Makam Ariyo Blitar, Monumen Blitar dll. Terletak tidak jauh dari pusat kota, makam Bung Karno di desain sebuah bangunan berbentuk Joglo bentuk seni bangunan khas budaya Jawa. Selain anda ziarah di areal kompleks makam Bung karno anda juga dapat membaca koleksi buku di perpustakaan Bung Karno berisi koleksi buku peninggalannya serta Musium Bung Karno yang menyimpan banyak koleksi benda-benda peninggalan Sang Proklamator. Kota Blitar selain mempunyai wisata budaya yang bagus, juga mempunyai beragam budaya yang unik dan khas Yang masih melekat dimasyarakat .

. Yang masih sering dimunculkan mengenai ragam budaya Blitar yaitu Budaya Wayang Orang, jaranan ,Grebek Pancasila, PSP (Purnama serulingPenataran), dan Kirab Budaya



 














2. makanan
pecel merupakan makanan khas Blitar .Bahan dan bumbu sambel pecel ini adalah kacang tanah yang digoreng, cabe merah, cabe rawit, bawang putih, yang cukup digoreng sebentar, kencur, daun jeruk, gula jawa atau gula merah, air asam jawa, dan garam. Kalau Anda berkunjung ke Blitar jangan lupa untuk membeli oleh-oleh Khas Blitar ini. Di jamin deh kalian pasti ketagihan dengan makanan yang satu ini. Makanan ini enak di makan kapan saja dan di mana saja dan sangat sehat. Mau pagi, siang, sore, maupun malam tidak mengubah cita rasa dan kenikmatannya. Selamat mencoba
                                                              



3. CIRI KHAS
 Blitar memiliki beberapa julukan seperti kota patria kota proklamator, kota PETA .
Ikan koi yang populer dijepang dapat dibudidayakan dengan baik di kota ini sehingga memberikan julukan tambahan sebagai Kota Koi.
                                 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar